Kumpulan Ilmu Komputer Terlengkap dan Terbaik

Ilmu komputer (computer Science), secara umum diartikan sebagai ilmu yang mempelajari baik tentang komputasi, perangkat keras (hardware) maupun perangkat lunak (software). Ilmu komputer mencakup beragam topik yang berkaitan dengan komputer, mulai dari analisa abstrak algoritma sampai subyek yang lebih konkret seperti bahasa pemrograman, perangkat lunak, termasuk perangkat keras. Sebagai suatu disiplin ilmu, Ilmu Komputer lebih menekankan pada pemrograman komputer, dan rekayasa perangkat lunak (software), sementara teknik komputer lebih cenderung berkaitan dengan hal-hal seperti perangkat keras komputer (hardware). Namun demikian, kedua istilah tersebut sering disalah-artikan oleh banyak orang.
http://semacamkomputer.blogspot.com/
Kumpulan ilmu komputer Terlengkap
Dengan perkembangan jaman yang sangat pesat akhirnya saya selaku penulis menuliskan dan membagikan banyak ilmu komputer di sini, dan kurang lebihnya seperti di bawah ini.
- 5 penyebab PC dan Laptop lemot
- Cara Menghilangkan Virus Shortcut
- Cara mempercepat kinerja komputer
- Cara melacak IP Address
- Cara menjebol password zip dan rar
- Contoh jurnal teknik informatika
- Pengertian ADSL
- Pengertian access point
- Pengertian addressing TCP dan UPD
- Pengertian Address Resolution
- Pengertian DHCP
- Pengertian Firewall
- Pengertian Kabel Jaringan
- Pengertian Network Interface Card
- Pengertian paket data
- Pengertian Ping Of Death
- Pengertian port internet
- pengertian proxy
- pengertian RAM
- Pengertian Rout
- Pengertian Server
- Pengertian UPS
- Pengertian Website
- Pengertian Algoritma dan Pemrograman
- Pengertian dan dungsi kabel HDMI
Di atas adalah sedikit tentang ilmu komputer yang saya bagikan, masih banyak ilmu ilmu komputer di sini yang perlu anda ketahui dan anda pelajari
jangan lupa untuk share artikel artikel yang sudah anda baca agar ilmunya bermanfaat bagi pelajar indonesia, sekian artikel yang saya buat kurang lebihnya mohon maaf semoga artikel-artikel di atas bermanfaat.
Previous
Next Post »